Friday, June 4, 2010

Pelabuhan Nasional

sebelumnya dijelaskan tentang peran dan fungsi pelabuhan:
1. pelabuhan internasional HUB
2. Pelabuhan Internasional
sekarang yang ke-3 yaitu:
3. Pelabuhan Nasional adalah pelabuhan utama tersier yang berfungsi melayani kegiatan dan alih muatan angkutan laut nasional dalam jumlah yang relatif kecil serta merupakan pengumpan dari pelabuhan utama.

berikutnya peran dan fungsi pelabuhan yang ke 4 adalah
4. pelabuhan regional

0 comments: "Pelabuhan Nasional"

Post a Comment